Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Memperindah Blog dengan Animasi Flash

Ingin memperindah blog Kamu dengan animasi flash? Caranya tidak terlalu susah. Pertama, unggah file flash Kamu yang berekstensi .swf. Jika tidak mempunyai hosting sendiri, bisa diunggah di hosting gratisan yang banyak bertebaran.



Langkah kedua, bagi pengguna Blogspot, login ke akun Kamu, lalu buka klik Dasbor> Rancangan > Tambah gadget > HTML/JavaScript.

Pada kotak Konten isikan kode berikut.

<embed type="application/x-shockwave-flash" src=" https://sites.google.com/site/jendelainformasi/butterflies.swf" pluginspage=" http://www.macromedia.com/go/getflashplayer" height="550" width="400"></embed>

Catatan:

  • Ganti https://sites.google.com/site/jendelainformasi/butterflies.swf dengan alamat file flash Kamu.
  • Ganti huruf berwarna merah height="550" width="400" sesuai dengan ukuran gambar flash Kamu.

Semoga bermanfaat.

Posting Komentar untuk "Memperindah Blog dengan Animasi Flash"